Monday, June 12, 2017

Kelemahan dan kelebihan program KB

Kelemahan dari kebijakan program KB yang telah di laksanakan di Indonesia adalah masih kurangnya kesadaran masyarkat dalam ikut menyelenggarakan dan berpartisipasi pada kebijakan ini. Aelain itu, adapun faktor paham budaya lokal dari beberapa daerah di Indonesia yang menanggalkan kebijakan ini, salah satunya adalah kepercayaan bahwa banyak anak, banyak rezeky. Sehingga, mereka tidak mau mengikuti KB bahkan menentang kebijakan untuk ber KB. 

Kemudian untuk kelebihan dari kebijakan program KB adalah mampu mengontrol atau mengendalikan laju pertumbuhan penduduk terutama di daerah padat penduduk yang berada di Indonesia, selain itu, mampu meningkatkan kesehatan Ibu dan anak dalam konteks mengontrol jarak kelahiran.

Devy Ayu Ikaningrum 1400029233 kelas A